SOSIALISASI PILGUB 2018 UNTUK PAGUYUBAN SIMPAN PINJAM “AYO GIYAT”

Bertempat di rumah Slamet Hariyadi, Jln. Imam Bonjol Gg. Manunggal 3, Sidorejo Lor, Sidorejo, Salatiga, Sabtu 10 Februari 2018 berlangsung pertemuan Peguyuban Simpan Pinjam “AYO GIYAT”. Kegiatan ini dihadiri 43 peserta. Dalam kegiatan yang berlangsung dari jam 20.00 sampai 22.00 itu, Sugeng Widoyo, Divisi SDM dan Parmas PPK Kecamatan Sidorejo menyampaikan sosialisasi Tahapan Pemilihan Gubernur […]
Selengkapnya...